Branding Sticker Mobil Ganjar Pranowo di Kabupaten Sidrap Makin Ramai

    Branding Sticker Mobil Ganjar Pranowo di Kabupaten Sidrap Makin Ramai
    branding pemasangan sticker mobil pribadi sebanyak 5 mobil travel berplat pribadi di Pangkajene, Sidrap, kabupaten Sidenreng Rappang.

    SIDRAP - Pendukung Ganjar Pranowo sang bakal Calon presiden makin tumbuh di kabupaten Sidrap, Provinsi Sulawesi Selatan.

    Dibuktikan dengan banyaknya warga Sidrap meminta pemasangan stiker Ganjar untuk branding mobil miliknya.

    Hal itu tentunya buah hasil kerja semua lapisan tim relawan Pemengan Ganjar Pranowo menjadi presiden Republik Indonesia tahun 2024 di kabupaten Sidrap.

    Tepat pada Senin, (03/10/2023), telah dilakukan penambahan branding pemasangan sticker mobil  pribadi sebanyak 5 mobil travel berplat pribadi di Pangkajene, Sidrap, kabupaten Sidenreng Rappang.

    "telah dilakukan pemasangan Sticker Garuda mobil bertuliskan "Apapun Partainya Ganjar Pranowo Presidenku 2024" pada 5 unit kendaraan Travel Sidrap, " kata AN tim Garuda relawan Ganjar Sidrap. Pada Selasa (03/09/2023).

    Pemasangan stiker mobil travel berpelat pribadi tersebut merupakan tambahan diantaranya DP 1255 AC, DP 1196 AC, DP 1494 CY, DP 1340 AE, DP 1496 CN.

    Pada bulan lalu, puluhan mobil telah terpasang sticker Ganjar Pranowo bertuliskan "Apapun Partainya Ganjar Pranowo presidenku 2024" pada mobil pribadi dan angkutan umum di Pangkajene, kabupaten Sidrap.

    (JNI)

    sidrap sulsel ganjar pranowo
    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    MUH. HASYIM HANIS, SE, S.Pd, C.L.E

    Artikel Sebelumnya

    Ganjar Perindo Rangkul Sopir Angkot di Sidrap

    Artikel Berikutnya

    Pasang Sticker Mobil Ganjar Pranowo, Begini...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan

    Ikuti Kami